Ragam
Sosok Dibalik Suksesnya Pengamanan F1 Powerboat Danau Toba
Kapolda Sumut yang memimpin jalannya simulasi pengamanan memastikan seluruh personel telah disiapkan dan ditempatkan dititik-titik tertentu yang dianggap rawan selama F1 Powerboat yang terbagi dalam rayonisasi pengamanan.
Untuk memperkuat pengamanan, Polda Sumut dan Kodam I Bukit Barisan menggelar apel gelar untuk mengecek kesiapan Personil dan sarana prasarana dalam rangka memberikan pelayanan dan pengamanan terbaik kepada masyarakat sekitar, wisatawan asing maupun Domestik serta para pembalap F1 Powerboat
Ribuan personel TNI/Polri dan stakeholder terkait diturunkan mengikuti apel gelar pasukan di Lapangan Batalyon Si’mbisa 125. Selanjutnya disebar ke titik-titik lokasi pos pengamanan yang telah disiapkan yang terploting dalam 10 Pos Pengamanan.
Kapolda Sumut tanpa kenal lelah terus memantau perkembangan jalannya proses pengamanan F1 Powerboat secara mendetail, dari satu titik ke titik lainnya, dari satu lokasi ke lokasi lainnya, Hal itu dilakukannya agar pengamanan yang telah dirancang dapat berjalan dengan baik.
Kritik saran kami terima untuk pengembangan konten kami. Jangan lupa subscribe dan like di Channel YouTube, Instagram dan Tik Tok. Terima kasih.
-
Saksi4 minggu agoUsut Dugaan Korupsi LPEI, KPK Panggil Dirut PT Putra Bulian Properti Wilson Jacobes
-
Saksi3 minggu agoKasus Korupsi DJKA Medan, KPK Periksa Dirut PT Karya Logistik Nusantara Fery Hendriyanto
-
Saksi2 minggu agoKepala Departemen Pembiayaan Syariah LPEI Kamaruzzaman Kembali Diperiksa KPK
-
Saksi3 minggu agoKPK Periksa Komisaris PT Tri Tirta Permata, Eddy Kurniawan Winarto Soal Dugaan Korupsi Jalur Kereta Api Medan


You must be logged in to post a comment Login