Internasional
Festival Budaya Minnan Dunia Dorong Kerjasama Sektor Pariwisata Indonesia
Jakarta, Pantausidang – Acara festival budaya Minnan dunia serta pelantikan asosiasi pemuda Quanzhou se-dunia cabang Indonesia berlangsung semarak di Golden Sense , Mangga Dua Square, penuh pengayaan khazanah khas budaya dan kesenian.
Acara pelantikan dipimpin langsung oleh ketua umum asosiasi pemuda Quanzhou, Xu Yang Yang.
“Pada pelantikan, hadir pada ketua pengurusan cabang Indonesia, Malaysia, Thailand, Filipina, Singapura. Karena Xu Yang Yang, ketua se-dunia berarti mengkoordinasi jaringan kepengurusan di luar negeri.”
“Tuan rumah acara serupa tahun depan, 2025 rencananya akan diselenggarakan di Filipina,” kata salah seorang pengurus yang ikut acara pelantikan.

Kritik saran kami terima untuk pengembangan konten kami. Jangan lupa subscribe dan like di Channel YouTube, Instagram dan Tik Tok. Terima kasih.
-
Internasional4 minggu agoKorelasi Pertemuan Komjak dan Jiangsu High People’s Court untuk Integritas Peradilan
-
Tuntutan4 minggu agoBos Paramitra Mulia Langgeng Anak Usaha Sungaibudi Grup (BUDI) Penyuap Dirut Inhutani V Dituntut 3,4 Tahun Penjara
-
Dakwaan3 minggu agoJPU Beberkan Dugaan Pengaturan DMUT dalam Sidang Tipikor Pertamina
-
Nasional4 minggu agoGuru Besar UIN Cirebon Dorong Revisi UU Kepolisian Sebelum Terbitkan PP ASN–Polri


You must be logged in to post a comment Login