Rilis
Lantik 37 CPNS, Sekjen Kemnaker Ingatkan Pentingnya Integritas dan Kompetensi

Pantausidang, Sidoarjo– Sekretaris Jenderal Kementerian Ketenagakerjaan, Anwar Sanusi, melantik 37 Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) di lingkungan BPVP Sidoarjo, Banyuwangi, Lombok Timur, Lembang, BBPVP Bandung, dan BBPKK Lembang.
Sekjen Anwar Sanusi melakukan pelantikan pada Jumat 18 Maret 2022 di Gedung BPVP Sidoarjo, Jawa Timur.
Dalam arahannya, dia mengingatkan kepada para CPNS yang baru dilantik tentang pentingnya integritas dan kompetensi.
Pertama, integritas. Ia mengatakan, sejak dinyatakan lulus, CPNS harus menjalani diklat. Dalam program tersebut, para CPNS mempelajari beberapa hal, termasuk nilai-nilai dasar PNS.
Nilai-nilai dasar PNS yang dimaksud, yaitu ANEKA, sebuah singkatan dari Akuntabilitas PNS, Nasionalisme, Etikapublik, Komitmen Mutu, dan Anti Korupsi.
Kritik saran kami terima untuk pengembangan konten kami. Jangan lupa subscribe dan like di Channel YouTube, Instagram dan Tik Tok. Terima kasih.
-
Nasional2 hari ago
Kisruh Internal PT Pegadaian: Serikat Pekerja Ancam Gugat ke Pengadilan, Tuntut Kepatuhan pada PKB
-
Profil4 minggu ago
Kesekian Kalinya, Prof Satyanegara Menerima Penghargaan
-
Niaga7 hari ago
Agribisnis Indonesia dan Peluang Investasi Delegasi Hunan, China
-
Dakwaan4 minggu ago
Ahli Sebut Praktik Lebur Cap Antam Membuat Margin Antam Tipis