Tersangka
Ini Alasan KPK Belum Menahan Hasto Kristiyanto
alasan KPK belum menahan Hasto Kristiyanto sebagai tersangka kasus suap proses PAW Anggota DPR, di pemeriksaan perdana

Jakarta, pantausidang– Sekretaris Jenderal Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDI-P) Hasto Kristiyanto kembali menjalani pemeriksaan di Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) pada Senin (13/1/2025).
Pemeriksaan Hasto sebagai tersangka merupakan perdana dalam kasus suap proses Pergantian Antarwaktu (PAW) Anggota DPR dan perintangan penyidikan mantan kader PDI-P Harun Masiku.
Penyidik KPK memeriksa Hasto sekitar 3,5 jam lamanya. Meski demikian, lembaga antirasuah tidak menahan Hasto di jeruji besi. Juru bicara KPK Tessa Mahardika Sugiarto menjelaskan alasan belum menahan Hasto hari ini.
Tessa mengatakan, KPK masih menunggu keterangan beberapa saksi di kasus tersebut yang belum hadir.
Kritik saran kami terima untuk pengembangan konten kami. Jangan lupa subscribe dan like di Channel YouTube, Instagram dan Tik Tok. Terima kasih.
-
Nasional2 hari ago
Kisruh Internal PT Pegadaian: Serikat Pekerja Ancam Gugat ke Pengadilan, Tuntut Kepatuhan pada PKB
-
Profil4 minggu ago
Kesekian Kalinya, Prof Satyanegara Menerima Penghargaan
-
Niaga7 hari ago
Agribisnis Indonesia dan Peluang Investasi Delegasi Hunan, China
-
Dakwaan4 minggu ago
Ahli Sebut Praktik Lebur Cap Antam Membuat Margin Antam Tipis