Ragam
KPK Ungkap AKBP Hendy Kurniawan Gagalkan OTT Hasto
Karena tim KPK yang membuntuti Harun dan Hasto, justru mendapat ‘pengamanan’ oleh tim suruhan Hasto. Rupanya tim di bawah AKBP Hendy Kurniawan

Jakarta, Pantausidang – Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) mengungkap AKBP Hendy Kurniawan memimpin sekelompok petugas kepolisian yang menggagalkan Operasi Tangkap Tangan (OTT) terhadap Hasto Kristiyanto dan Harun Masiku di Perguruan Tinggi Ilmu Kepolisian (PTIK), Jakarta Selatan, pada 8 Januari 2020.
Karena tim KPK yang sedang membuntuti Harun dan Hasto, justru mendapat ‘pengamanan’ oleh tim suruhan Hasto. Rupanya tim di bawah kepimpinan AKBP Hendy Kurniawan tersebut.
Dalam sidang praperadilan di PN Jakarta Selatan, Kamis (6/2) KPK menyatakan timnya mengalami beberapa hambatan. Umpamanya saat penggeledahan tanpa prosedur, intimidasi, serta kekerasan verbal dan fisik.
Mereka mengambil paksa alat komunikasi dan barang milik tim KPK.
Setelah Direktur Penyidikan KPK datang menjemput, merekapun melepaskan tim KPK tersebut.
Kritik saran kami terima untuk pengembangan konten kami. Jangan lupa subscribe dan like di Channel YouTube, Instagram dan Tik Tok. Terima kasih.
-
Ragam4 minggu ago
HUT ke 34 RSSN Sunter, Direktur Senior Kilas Balik Lewati Masa Kritis Pandemi Covid-19
-
Saksi4 minggu ago
Sidang Suap Hakim CPO, Istri Eks Panitera Muda Keguguran Usai di BAP
-
Tersangka4 minggu ago
Negara Rugi Hampir Rp 2 Triliun, Nadiem Makarim Resmi Tersangka
-
Gugatan2 minggu ago
Fraud Dana Pensiun Rp9 Miliar Terungkap dalam Sidang PHK MNC
You must be logged in to post a comment Login