Nasional
KPK Temukan 27 Aset TPPU Ratusan Miliar dari Gubernur Papua Dua Periode Lukas Enembe

15) Sertifikat Hak Milik Tanah beserta bangunan berbentuk sasak NTB Rencananya mau buka Rumah Makan di Koya Koso, Abepura senilai Rp2,7 miliar
16) 2 (dua) buah emas batangan senilai Rp1,78 miliar
17) 4 (empat) keping koin emas bertuliskan Property of Mr Lukas Enembe senilai Rp 41 juta.
18) 1 (satu) buah liontin emas berbentuk Kepala Singa senilai Rp34 juta.
19) 12 (dua belas) cincin emas bermata batu, dengan nilai barang masih proses penaksiran dari pihak penggadaian.
20) 1 (satu) cincin emas tidak bermata, dengan nilai barang masih proses Penaksiran dari pihak penggadaian.
21) 2 (dua) cincin berwana silver emas putih, dengan nilai barang masih proses penggadaian.
22) Biji emas dalam 1 (satu) buah Tumbler, dengan nilai barang masih proses penggadaian.
Kritik saran kami terima untuk pengembangan konten kami. Jangan lupa subscribe dan like di Channel YouTube, Instagram dan Tik Tok. Terima kasih.
-
Saksi3 minggu ago
KPK Periksa Bos Indofood Terkait Korupsi Bansos Covid-19
-
Vonis4 minggu ago
Perkara Korupsi APD, Dirut PT PPM Dihukum Uang Pengganti Rp224 Miliar
-
Gugatan1 minggu ago
Tergugat Laporkan Hakim PN Rantau ke KY Soal Sengketa Lahan di Tapin
-
Nasional1 hari ago
KMP Tunu Pratama Jaya Tenggelam di Selat Bali