Saksi
3 Pejabat PLN diperiksa KPK terkait kasus PLTU Bukti Asam.
Jakarta,Pantausidang – Tim penyidik Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) memanggil 3 orang saksi dalam pengembangan penyidikan kasus PLTU Bukit Asam TA 2017-2022.
Jurubicara KPK Tessa Mahardika Sugiharto melalui pesan medsos pihaknya memanggil tiga orang saksi untuk diperiksa di Gedung Merah Putih KPK.
Ketiga saksi tersebut adalah, Pejabat Pelaksana Pengadaan PT PLN UIK SBS tahun 2016 s.d 2020 Handono.
Senior Manager Produksi PT PLN (Persero) UIK SBS Tahun 2018, Djoko Mulyono,
Dan Pejabat Perencana Pengadaan di UIK SBS Palembang thn 2015-2019, Feri Setiawan Effendi.
“Pemeriksaan saksi dugaan TPK terkait pekerjaan retrofit sistem sootblowing PLTU Bukit Asam PT PLN Unit Induk Pembangkitan Sumatera Bagian Selatan TA 2017 s.d 2022,” ujar Tessa kepada wartawan, Senen 8 Juli 2024.
Kritik saran kami terima untuk pengembangan konten kami. Jangan lupa subscribe dan like di Channel YouTube, Instagram dan Tik Tok. Terima kasih.
-
Dakwaan3 minggu ago
Eks Dirut Dapen Bukit Asam Akui Beli Emas Rp9 Miliar
-
Ragam4 minggu ago
Demo makin marak KPK siapkan Antisipasi
-
Saksi2 minggu ago
Dirut PT Pacific Sekuritas Indonesia Edy Soetrisno Diperiksa KPK Soal Kasus Korupsi PT Taspen
-
Vonis4 minggu ago
Budi Said Crazy Rich Asal Surabaya divonis 15 Tahun Penjara