Ragam
Kapolda, Wagubsu dan Pangdam Pastikan Pengamanan Bandara Kualanamu

Pantausidang, Medan – Polda Sumut bersama Pemprovsu dan Kodam I BB meninjau situasi pengamanan Bandara Kualanamu menjelang Perayaan Natal dan Tahun Baru (Nataru) 2023, Sabtu (24/12).
Pantauan di lapangan, peninjauan di Bandara Kualanamu tampak hadir Kapolda Sumut Irjen Pol RZ Panca Putra Simanjuntak, Wagub Sumut Musa Rajekshah, Pangdam I BB Mayjen TNI Daniel A Chardin.
Kapolda Sumut, Irjen Pol RZ Panca Putra Simanjuntak, mengatakan penumpang yang tiba di Bandara Kualanamu saat ini semakin meningkat. Diharapkan para petugas di lapangan agar selalu sigap dan waspada untuk selalu memberikan pelayanan terbaik kepada masyarakat.
“Alhamdulillah puji tuhan sampai saat ini situasi kamtibmas di Bandara Kualanamu maupun di Sumatera Utara dalam kondisi aman kondusif menjalang Natal dan Tahun Baru,” katanya.
-
Gugatan12 bulan ago
Miris, Bengkel Rekanan Polisi ini Diduga Kemplang Hutang dan Menipu ??
-
Opini12 bulan ago
Prioritas Mitigasi Iklim Nasional Dalam Konteks Polusi Udara dan Pembangunan Berkelanjutan
-
Gugatan2 bulan ago
BRI Digugat Nasabah Prioritas, Segini Jumlahnya
-
Ragam10 bulan ago
Kontraktor Plaza Pondok Gede Diminta Di DPO kan, terkait dugaan Penipuan